Pola Subject dan Predikat

4 pola hubungan S+P:

1. Semua subjek adalah bukan semua Predikat

Contoh kalimat:
  • Semua hewan adalah bukan semua Gajah
  • Semua dosen adalah bukan semua laki-laki
  • Semua mobil adalah bukan semua Jaguar

2. A. Semua subjek adalah predikat

Contoh kalimat:
  • Semua Ibu adalah Ibu rumah tangga
  • Semua Bapak adalah Lelaki
  • Semua manusia adalah ciptaan Tuhan

B. Sebagian subjek adalah predikat

Contoh kalimat :
  • Sebagian wanita adalah memakai kerudung
  • Sebagian dosen Universitas Gunadarma adalah Wanita
  • Sebagian dokter kandungan Wanita

3. Tidak adapun subjek adalah predikat

Contoh kalimat :
  • Tidak ada satupun wanita adalah berkumis
  • Tidak satupun hewan adalah manusia
  • Tidak ada satupun manusia adalah bisa hidup sendiri

4. Sebagian subjek adalah sebagian predikat

Contoh kalimat :
  • Sebagian manusia adalah sebagian lelaki
  • Sebagian hewan adalah sebagian hidup di darat
  • Sebagian lelaki adalah sebagian bersepeda

Comments

Popular posts from this blog

budaya dan sub budaya

Etika Bisnis Islam

geodemografi